Suatu hari satu rombongan yang terdiri Ndhi Rien, She Poor, Enyong, Liliek, Erie dan Trie pergi makan di Restoran She Khel Limo Kajen Pekalongan.
Ndhi Rien, She Poor dan Enyong pesan ayam panggang empuk, Liliek pesan semur daging, Trie pesan sup buntut, sedangkan Erie pesan bebek goreng.
Lagi asyik makan, mereka sambil bercerita bahwa makanan mereka-lah yang paling enak. Erie yang kelihatannya sangat senang dengan makanan kesayangannya berteriak bahwa BeBek goreng-lah yang paling enak.
Karena tak mau kalah, Liliek dan Trie yang agak cobret berkata, "Emang paling enak BeBek Goreng karena BeBek ada 'B' nya, coba 'B' nya dibuang, sampeyan pasti tak mau makan."
Erie merenung sebentar, lalu dengan geramnya dia memandang kedua temannya. Karena maksud kedua temannya adalah "-E-Ek" goreng.
Selasa, 06 Oktober 2009
Makan Bebek Goreng
Diposting oleh
Wiwik Pujiastuti
owner
www.batikmarkets.com
Toko Batik Online dan Tempat Pemesanan Seragam Batik
Toko Batik Online dan Tempat Pemesanan Seragam Batik
Label:
humor
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Komentar yang ndak sopan Wiwik hapus loh...
( he..he..he...galak dikit )
Komentar Pengunjung :
Posting Komentar